Revitalisasi Pasar Tradisional Modern Dinoyo, dengan Pendekatan Konsep Arsitektur Kontekstual

Pasar, dalam bentuknya telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan masyarakat dan peradaban manusia selama ribuan tahun. Peran dan kontribusinya yang beragam telah menjadi pendorong penting dalam pembentukan dan perkembangan sosial, ekonomi, dan budaya manusia. Demikian juga dengan perkembangan Pasar Tradisional Modern (PTM) di era modern saat ini. PTM diperlukan untuk menyatukan nilai-nilai tradisional dengan…

Read More

Tentang Kompilasi Arsitektur Seri #1

Publikasi Kompilasi Karya Disain Arsitektur ini merupakan kumpulan karya disain Studio Perancangan Arsitektur 5 (SPA 5), mahasiswa Program Studi Arsitektur, Universitas Merdeka Malang. Pada Volume 1, Issue Pertama ini diterbitkan pada Bulan Juli 2024, yang merupakan hasil evaluasi Akhir Semester Mata Kuliah SPA 5 Semester Genap 2023-2024. Karya-karya mahasiswa yang diterbitkan pada edisi perdana ini…

Read More

Revitalisasi Pasar Tradisional Modern Oro-Oro Dowo, dengan Pendekatan Konsep Neo-vernakular

Revitalisasi Pasar Oro-Oro Dowo di Malang dilakukan dengan pendekatan arsitektur neo-vernakular. Arsitektur ini menggabungkan elemen tradisional dan modern, mencerminkan kepercayaan lokal dan keunikan budaya setempat, seperti siluet Gunung Putri Tidur. Salah satu fitur utama yang akan diterapkan adalah struktur atap folded plate, yaitu konstruksi atap yang terdiri dari pelat datar yang terhubung sepanjang tepinya. Struktur…

Read More

Revitalisasi Pasar Tradisional Modern Oro-Oro Dowo, dengan Pendekatan Arsitektur Modern Melalui Optimasi Bukaan pada Fasad

Pasar Oro-Oro Dowo merupakan pasar percontohan dengan berbagai fasilitas modern yang terletak di Jl. Guntur, Oro-Oro Dowo, Klojen, Kota Malang. Pasar Oro-Oro Dowo ini sudah berstandar SNI yang diberikan oleh Kementrian Perdagangan RI pada tahun 2017. Meskipun telah menyandang predikat pasar percontohan, pasar ini perlu memperhatikan permasalahan yang ada, di antaranya adalah minimnya pencahayaan alami…

Read More

Pasar Tradisional Modern Oro-Oro Dowo, dengan Konsep Smart Building untuk Penerapan Otomasi Penghawaan Alami

Pasar rakyat Oro Oro Dowo dipilih karena merupakan pasar dengan predikat pasar percontohan yang berstandar SNI. Tapak memiliki kemiringan kontur 9 derajat, dengan begitu pasar dirancang dengan berbeda level ketinggian pada lantai dasar. Rancangan pada bangunan utama pasar tradisional modern terdiri dari 4 lantai dimana lantai dasar difungsikan sebagai semi-besement, lantai 2 sebagai zona basah,…

Read More

Pasar Oro-Oro Dowo, Dengan Pendekatan Konsep Modern Minimalist

Revitalisasi pasar oro oro dowo dengan menggunakan kosep modern minimalis betujuan untuk mengubah pasar ini menjadi pusat perdagangan yang lebih efisien dan estetis, tanpa menghilangkan karakter lokalnya. Kosep modern minimalis akan mengutamakan kesederhanaan dan penggunaan material yang efisien. Elemen elemen seperti pencahayaan alami, ventilasi yang baik, dan ruang yang terbuka akan diintegrasikan untuk menciptakn lingkungan…

Read More

Revitalisasi Pasar Tradisional Modern Dinoyo dengan Pendekatan Arsitektur Modern Berkonsep Ventilasi Alami

Pasar yang dirancang adalah Pasar Terpadu Dinoyo yang berda di Dinoyo, Jl. M. T. Haryono no.195 – 197, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur dengan kategori pasar tradision. Pasar ini berdiri seluas ± 5.000 m² berdiri pada tahun 2015 dengan jumlah kios 1.600 unit, buka 925 unit, jumlah pedagang 321. Pasar Terpadu Dinoyo merupakan pasar…

Read More

Revitalisasi Pasar Tradisional Modern Satreyan Kanigoro, dengan Pendekatan Konsep Lokalitas-Modern.

Pasar Satreyan Kanigoro merupakan pasar tradisional modern yang terletak di Satreyan, Kec. Kanigoro, Kab. Blitar. Pasar tradisional modern ini merupakan gabungan antara konsep pasar tradisional dengan elemen-elemen modern. Pasar ini masih mempertahankan ciri khas pasar tradisional seperti interaksi langsung antara penjual dan pembeli, serta beragam produk lokal yang segar dan harga yang bisa ditawar. Namun,…

Read More

Revitalisasi Pasar Tradisional Modern Singosari, Pendekatan Desain Tropical

Pasar Singosari merupakan salah satu pasar tradisional yang terletak di daerah Singosari, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Indonesia. Pasar Singosari memiliki sejarah panjang dalam menjadi pusat perdagangn dan kegiatan ekonomi masyarakat sekitar. Dalam pelaksanaan kegiatan jual beri barang, pasar singosari perlu memiliki sirkulasi udara yang baik, melihat bahwa pasar singosari dekat dengan tempat pengelolaan sampah, saluran…

Read More